kip lhok
Beranda / /

  • OJK: Industri Jasa Keuangan di Aceh Stabil dan Resilien
    Data | 1 tahun lalu
    OJK: Industri Jasa Keuangan di Aceh Stabil dan Resilien

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Aceh menilai kondisi Industri Jasa Keuangan di Provinsi Aceh sampai dengan Juni 2023 tetap stabil dan resilien dengan fungsi intermediasi yang baik, likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga dalam mendorong pertumbuhan ekonomi.

    Pertumbuhan ekonomi Aceh pada Q2-2023 tetap stabil dan tercatat sebesar 4,37 persen (yoy) dan sedikit lebih rendah dari periode Q1-2023 sebesar 4,63 persen (yoy) namun diikuti dengan inflasi yang terkendali di bulan Juli 2023 sebesar 2,02 persen (yoy) lebih rendah dari inflasi Juni 2023 sebesar 2,70 persen (yoy).

  • Kepala OJK Aceh Jelaskan Tentang Perlindungan Data Terhadap Layanan Perbankan
    Dialog | 3 tahun lalu
    Kepala OJK Aceh Jelaskan Tentang Perlindungan Data Terhadap Layanan Perbankan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Perlindungan data masyarakat yang menggunakan layanan Jasa Perbankan ataupun Pinjaman Online (Pinjol) merupakan salah satu hal yang penting. Namun, itu menjadi keresahan di masyarakat karena sebagian dari masyarakat tidak tahu apakah data privacy nya terjamin pada jasa layanan yang digunakan.